Fantastis! Biaya Paket Sewa Motivator Mario Teguh Bisa Lebih Dari ... - Tribun Style

Laporan Wartawan TribunStyle.com, Melia Istighfaroh

TRIBUNSTYLE.COM - Tak menjadi rahasia lagi, jika ingin mengundang motivator terkenal Mario Teguh kamu harus menyiapkan dana yang cukup fantastis.

Tak hanya bayaran yang mahal, untuk mendatangkan motivatir terkenal tersebut juga sangat ribet.

Bukan hanya honor sebesar Rp 150 juta untuk setiap jamnya, namun beberapa fasilitas mewah seperti pesawat kelas bisnis hingga jemputan dengan mobil mewah Alphard menjadi syaratnya.

Kamar yang digunakan untuk menginap Mario Teguh juga harus dia sendiri yang memilih.

Belum lagi fasilitas untuk istrinya uang selalu ikut dengan dirinya.

Diketahui Linna Teguh meminta fasilitas berupa keliling belanja ketempat yang dia mau, dan berbelanja sesuai yang dia inginkan.

Instgaram/lambenyinyir

"Ini seriusan?
Luarrrr biyasahhhh," tulis akun Lambe Nyinyir dalam foto yang di repostnya dari akun Obrolan Politik.

Kabar mahalnya dan ribetnya mengundang motivator terkenal Mario Teguh ini membuat netizen geleng-geleng.



http://ift.tt/2dkP52M
Share on Google Plus

About Unknown

0 comments:

Post a Comment