TABLOIDBINTANG.COM - Sys NS atau Haryo Heroe Syswono NS meninggal dunia pada Selasa (23/01) siang di rumah sakit Pondok Indah, Jakarta Selatan. Banyak teman Sys NS ikut mengantarkan ke pemakaman di TPU Jeruk Purut, Jakarta Selatan. Kalangan pejabat hingga selebriti ikut menghadiri pemakaman Sys NS yang diiringi hujan ringan.
Salah satu teman artis yang ikut mengantarkan Sys NS ke tempat peristirhatan terakhir adalan Elma Theana. Ditemui saat pemakaman, Elma Theana menceritakan awal mengetahui kabar duka tersebut.
Sebagai teman lama Sys NS, Elma Theana mengaku kehilangan sosok yang selalu ceria. Bahkan Elma Theana sempat menceritakan kenangan yang tak terlupakan saat bersama almarhum.
http://ift.tt/2DC1r4g
0 comments:
Post a Comment